Update: 22/8/2011: KEBAKARAN HUTAN : G.SLamet di Sisi Wilayah Pemalang Telah di Padamkan
    IND | ENG

Update: 22/8/2011: KEBAKARAN HUTAN : G.SLamet di Sisi Wilayah Pemalang Telah di Padamkan

By : Taufik Hazan Asari 22 Agustus 2011 News Categori : Uncategorized

Bencana : Kebakaran Hutan G.Slamet
Tanggal : 20/8/2011 , pukul 20.30 WIB
Posisi : -7.159675,109.222086
Wilayah : petak empat resor Pemangku Hutan (RPH) Karangsari Pemalang,
Korban : Tidak Ada
Pengungsi : Tidak Ada
Kerusakan : Membakar hutan seluas 5 hektare
Kebutuhan : Tidak Diketahui
Penanganan : Dipadamkan pada : Minggu malam ,21/8/2011, : Minggu,21/8/2011,sekitar pukul 06.00 WIB, 25 personel terdiri dari 10 petugas dari Perhutani serta 15 warga desa sekitar, berangkat ke lokasi kebakaran melalui Desa Penakir untuk mempercepat waktu tempuh.Berdasarkan hasil pengecekan di lokasi kebakaran, penyebab kebakaran diduga berasal dari percikan api ungun yang ditinggalkan pendaki.sesampainya di lokasi kebakaran, kobaran api sudah reda, sehingga petugas dan warga dapat dengan cepat menjinakan sisa-sisa api yang masih menyala agar tidak merambat lebih luas.Senin pagi (22/8.2011) sudah tidak terlihat ada titik api di sekitar lokasi kebakaran, petugas masih melakukan pemantauan dan penjagaan untuk mengantisipasi munculnya kembali titik api di sekitar lokasi kebakaran.Pos Pemantauan Gunung Api Slamet di Gambuhan, Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah, memastikan hutan lereng Gunung Slamet yang mengalami kebakaran telah padam sejak Senin pagi
Akses Komunikasi : Tidak Diketahui
Kontak Penting : Humas Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Pekalongan Barat
Sumber : Media
Kode Bencana : BIII.20811/F

© Airputih.or.id. All rights reserved.